1. Ambil resiko dan harga untuk bertindak. Tetapi itu jauh lebih kecil daripada resiko dari kenyamanan untuk tidak bertindak.
2. Sopan santun bukanlah tanda kelemahan, dan ketulusan selalu perlu dibuktikan.
3. Hanya orang yang berani gagal total, akan meraih keberhasilan total.
4. Terdapat biaya dan resiko yang tinggi bagi setiap tindakan, tetapi jauh lebih sedikit daripada resiko dan biaya jangka panjang bagi orang yang hanya berpangku tangan.
5. Maafkanlah musuh-musuh anda, tapi jangan pernah melupakan nama-namanya.
6. Masalah-masalah kita adalah buatan manusia, maka dari itu, dapat diatasi oleh manusia. Tidak ada masalah dalam takdir manusia yang tidak terjangkau oleh manusia.
7. Our problems are man-made, therefore they may be solved by man. No problem of human destiny is beyond human beings.
8. Keberhasilan tidak diukur dengan apa yang anda raih, namun kegagalan yang telah anda hadapi, dan keberanian yang membuat anda tetap berjuang melawan rintangan yang datang bertubi-tubi.
0 komentar:
Posting Komentar